Kapan Shinbi House Season 4 Tayang di Net TV – Kamu lagi cari info tentang kapan serial anime Shinbi House Season 4 Tayang di Indonesia? dan TV apa yang bakal menyiarkan serial anime ini?. Jika ya, kali ini teknisi tv akan coba rangkum semua penjelasannya disini.
Cerita seru yang dibuat dan diproduksi oleh CJ Entertainment ini memang merupakan salah satu serial kartu yang cukup banyak disukai oleh para pecinta anime di seluruh penjuru dunia. Berbagai macam karakter serta alur cerita yang menarik menjadi alasan utamanya./
Daftar Isi
Tidak heran apabila para pecinta serial anime di Indonesia pun begitu dibuat penasaran dengan kapan serial ini tayang di Indonesia. Shinbi House Season 4 sendiri punya judul “Apartment Ghost Ball Z: Exorcist of Darkness”.
Serial ini sebenarnya sudah mulai tayang sejak 16 September 2021 di saluran TV Korea Selatan, Tooniverse. Dengan mulai ditayangkannya di televisi Korea Selatan inilah membuat para penggila anime tanah air mulai bertanya kapan Shinbi House Season 4 ditayangkan di Net TV
Shinbi House Film Apa?
Buat yang belum tahu, Shinbi House merupakan film anime asal Korea Selatan yang memiliki genre komedi, horor yang dipadukan dengan petualangan beberapa karakter didalamnya. Sejak dirilis di Net TV sejak 15 Agustus 2020, film ini memiliki banyak peminat.
Adapun film yang diproduksi oleh CJ Entertainment ini memiliki beberapa peran / karakter yang bisa dibilang sudah banyak dikenal masyarakat kita. Dimana beberapa karakter utama film Shinbi House meliputi:
- Hari Koo
- Doori Koo
- Shinbi
- Hyun-woo Kim
- Gaeun Lee
- Kang-lim Choi
- dll
Memasuki season 4, Shinbi House punya alur cerita yang lebih menarik dan membuat penasaran. Dimana dikutip dari beberapa sumber, pada season 4 ini hari dan teman-temannya membuat ekspresi yang cukup sedih dengan latar belakang seorang pria yang tidak dikenal.
Dimana pria tak dikenal tersebut memberikan sebuah ungkapan yang membuat hari dan teman-temannya begitu penasaran. Bunyi ungkapannya sendiri adalah “Rahasia Tersembunyi Terbangun Dalam Kegelapan”.
Kemudian sebagai informasi saja, Shinbi House juga dikenal dengan nama lain yakni “The Haunted House / Rumah Hantu”. Dengan alur cerita yang semakin membuat penasaran, tidak heran banyak orang bertanya kapan Shinbi House Season 4 tayang di Net TV.
Kapan Shinbi House Season 4 Tayang di Net TV
Setelah mengetahui sedikit sinopsis film anime Shinbi House seperti di atas kami sampaikan. Lantas apakah Shinbi House Season 4 tayang di Indonesia?. Mungkin ini adalah salah satu pertanyaan yang cukup banyak dilontarkan para pecinta anime di tanah air.
Apalagi jika kamu merupakan salah satu orang yang sudah menonton film Shinbi House dari mulai season 1 – 3. Jelas mengetahui Shinbi House Season 4 sudah ditayangkan di televisi Korea Selatan, membuat banyak orang ingin tahu kapan Shinbi House Season 4 tayang di NetTV.
Buat kamu yang begitu menunggu kehadiran film anime satu ini dan selalu mempertanyakan kapan serial Shinbi House Season 4 tayang di Net-TV. Dikutip dari channel youtube
Mulyani, Shinbi House Season 4 tayang mulai 1 Desember 2022 lalu.
Itu artinya jika kamu membaca artikel ini di tahun 2023, kamu sudah bisa langsung menonton film Shinbi House Season 4 di saluran televisi Net TV terbaru.
Sebagai informasi saja, di Indonesia Shinbi House pertama kali tayang pada Agustus 2020 lalu di NET TV. Yang mana pada seri pertama ini Net TV menyiarkan Shinbi House dengan judul Apartemen Shinbi.
Jadi, untuk kamu yang sekarang sudah mengetahui kapan Shinbi House Season 4 tayang di Net TV seperti di atas kami sampaikan. Langsung saja kamu tonton serial anime ini di TV digital Net TV untuk mendapatkan kualitas gambar yang jelas dan jernih.
Jam Tayang Shinbi House Season 4 di Net TV
Kemudian setelah mengetahui bahwa Shinbi House Season 4 sudah mulai tayang di NetTV, lalu kapan sih jam tayang Shinbi House Season 4 di NetTV?.
Menurut informasi yang kami dapat, acara Shinbi House Season 4 akan dimulai setiap hari mulai pukul 15.30 / 16.00. Jadi buat yang sudah menantikan silahkan kamu nantikan keseruan cerita menarik dan lucu di serial anime Shinbi House Season 4.
Akhir Kata
Nah itulah penjelasan lengkap yang bisa https://www.teknisitv.id/ mengenai pertanyaan kapan Shinbi House Season 4 tayang di Net TV.
Semoga dengan adanya penjelasan di atas kami harap kamu yang sudah begitu lama menantikannya kini tahu bahwa Shinbi House Season 4 sudah ada di Indonesia dan tentunya memakai subtitle Indonesia / bahasa Indonesia.